Selesai sudah event Motogp seri 3 di Sirkuit Austin atau COTA Amerika, Minggu 23 April 17 yang lalu. Juara sudah diraih oleh Marquez dan keseruan seperti apa yang terjadi selama berlangsungnya Motogp disana. Berikut rekam jejak dalam sebuah foto yang bersumber dari motogp.com.